You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kelurahan Pulau Tidung-KPU Pulau Seribu Gelar Sosialisasi Pemilu
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Kelurahan Pulau Tidung dan KPU Kepulauan Seribu Sosialisasikan Pemilu 2019

Kelurahan Pulau Tidung, Kecamatan Kepulauan Seribu Selatan bersama Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kepulauan Seribu menggelar sosialisasi pemilihan umum (Pemilu) di Aula Kantor Kelurahan Pulau Tidung. 

Sosialisasi digelar untuk meningkatkan partisipasi aktif masyarakat dalam Pemilu 2019

Lurah Pulau Tidung, Cecep Suryadi mengatakan, sosialisasi tersebut diikuti sekitar 50 warga Pulau Tidung.

Muspika Koja Deklarasikan Kampanye Pemilu Damai

"Sosialisasi digelar untuk meningkatkan partisipasi aktif masyarakat dalam Pemilu 2019," ujarnya, Senin (19/11).

Ketua KPU Kabupaten Kepulauan Seribu, Murhofik menuturkan, sosialisasi akan digelar di seluruh Kabupaten Kepulauan Seribu secara bertahap.

Kali ini di tiga lokasi yaitu, Kelurahan  Pulau Tidung, Kelurahan Pulau Panggang dan Kelurahan Pulau Kelapa.

"Sosialisasi meliputi tahapan pemilu dan tanggal pencoblosan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2154 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1256 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1210 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1064 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye977 personDessy Suciati